Peribahasa Jepang : Kuchi wa Wazawai no Moto
Arti Secara Harfiah
kuchi wa wazawai no moto.
= Mulut adalah sumber bencana.
Arti Peribahasa
Kata-kata atau ucapan bisa membawa bencana.
Peribahasa Jepang ini dekat artinya dengan peribahasa Indonesia "mulutmu harimaumu."
Kosakata Terkait
Kosakata | Cara Baca | Arti |
口 「くち」 | kuchi | mulut |
災い 「わざわい」 | wazawai | bencana |
元 「もと」 |
moto | sumber, awal |
Thanks for Visit.
Post a Comment for "Peribahasa Jepang : Kuchi wa Wazawai no Moto"